Selasa, 22 Januari 2008
Pemandian alam Selokambang terletak 7 km sebelah barat kota Lumajang, masuk wilayah Desa Purwosono, Kecamatan Sumbersuko. Bisa ditempuh dengan berbagai macam kendaraan. Untuk transportasi umum, dari terminal Wonorejo sebaiknya naek angkot merah (lin) minta antar ke Selokambang. Jika naek bus jurusan Jember (Kencong), turunlah di perempatan Klojen kemudian naek angkutan desa jurusan Lumajang-Senduro, minta antar ke Selokambang.
0 komentar:
Posting Komentar